Cara Mengisi Voucher AXIS yang Paling Baru

Selamat datang agen KIOS PULSA,

AXIS termasuk ke dalam jaringan provider Indonesia yang terkenal karena menyediakan paket internet murah dan cepat. Salah satu ciri khas dari AXIS yang paling sering diburu adalah voucher yang mampu memuaskan para pembelinya. Lantas, bagaimanakah cara mengisi voucher AXIS yang benar setelah membelinya? Simaklah cara di bawah ini untuk mengetahui hal tersebut.

Cara Mengisi Voucher AXIS



1. Melalui AXISNET

Langkah pertama yang bisa diambil untuk mengisi voucher AXIS yaitu dengan menggunakan aplikasi resminya, yaitu AXISNET. Aplikasi ini terbukti sangat ampuh untuk membantu pelanggan dalam mendapatkan pulsa atau voucher yang sudah dibeli sebelumnya.

Cara mengisi voucher AXIS melalui aplikasi bisa dilakukan dengan menerapkan tips berikut ini:
• Unduh aplikasi AXISNET terlebih dahulu
• Sebelum menggunakan aplikasi dengan leluasa, Anda akan diharuskan memasukkan nomor dan kata sandi terlebih dahulu
• Setelah itu, Anda akan dibawa pada halaman utama dan menjumpai fitur yang digunakan untuk mengisi voucher
• Anda bisa mengisi voucher melalui kamera, yakni dengan mengarahkan kamera menuju kode yang ada di dalam kartu
• Selain kamera, Anda pun dapat menginput nomor yang sebelumnya sudah tertera pada voucher pada kolom yang sudah disediakan di aplikasi tersebut
• Tekan tombol kirim, lalu tunggu beberapa saat hingga voucher diaktifkan

2. Melalui Dial Up

Tidak hanya aplikasi, Anda pun bisa melakukannya melalui Dial Up. Cara ini terbilang paling praktis jika dibandingkan cara lain sebab Anda hanya perlu memasukan nomor yang ada pada voucher tersebut.
Untuk melakukannya, perhatikan langkah yang ada di bawah ini:
• Pilih menu Panggilan terlebih dahulu
• Masukkan kode *123*, lalu setelah huruf * masukkan kode yang ada di dalam voucher
• Akhiri proses ini dengan memencet tombol Panggil

Begitulah cara mengisi voucher AXIS yang bisa Anda praktikkan sendiri melalui perangkat Anda. Perlu diketahui, beberapa voucher tidak bisa digunakan jika sebelumnya Anda pernah mengaktifkan paket data unlimited, sehingga pastikan bahwa perangkat Anda memang memenuhi hal tersebut. Dengan begitu, Anda bisa memakai internet dengan lebih praktis lagi.


Jualan pulsa yuk bareng KIOS PULSA, pendaftaran agen pulsa 100% GRATIS alias tanpa biaya sama sekali.

Daftar Produk KIOS PULSA

Nah, bagi yang belum daftar menjadi agen pulsa, silahkan info pendaftaran bisa di baca di 👉 Cara Daftar Agen Pulsa

Postingan Terkait

Cari Blog Ini

Apk Android

logo kios pulsa murah

Center Transaksi

 

CS Kios Pulsa

 

 

Legalitas Usaha